Spesialisasi

Spesialisasi Psikolog Kami

KEKHUSUSAN

Berasal dari berbagai bidang ilmu, seperti industri & organisasi, pendidikan, klinis, serta perkembangan.

PENGALAMAN

Berpengalaman menangani klien diberbagai bidang baik individu maupun kelompok.

Tim psikolog multidisiplin sedang berdiskusi di ruang meeting modern dengan whiteboard berisi diagram psikologi, menampilkan keragaman keahlian dan kolaborasi profesional

Bidang Layanan

Layanan Kami

Industri & Organisasi

Rekrutmen/Seleksi, Assessment Center, Psikotes, Pelatihan/Seminar, Konseling Karyawan

Ruang assessment center modern dengan meja tes yang tertata rapi, komputer untuk psikotes, dan psikolog sedang melakukan wawancara kerja dengan kandidat

Pendidikan & Perkembangan

Tes Kesiapan Sekolah, TPA, Anak Berkebutuhan Khusus, Bakat Minat, Penjurusan, Pelatihan/Seminar, Konseling

Ruang konseling anak yang ramah dengan mainan edukatif, buku-buku anak, dan psikolog sedang berinteraksi dengan anak berkebutuhan khusus menggunakan alat permainan terapi

Klinis Anak & Dewasa

Psikoterapi, Konseling Individu, Konseling Perkawinan & Keluarga.

Ruang terapi psikologi yang tenang dengan sofa nyaman, pencahayaan hangat, dan psikolog klinis sedang melakukan sesi konseling dengan pasien dewasa

Seminar & Konseling

Pendidikan, Keluarga, Perkawinan, Perkembangan, Industri (online/offline)

Ruang seminar besar dengan peserta yang antusias, psikolog sebagai pembicara di podium, layar presentasi menampilkan materi psikologi, dan suasana pembelajaran yang interaktif

LIDAN PSIKOLOGI

Pengalaman Psikolog Kami:

14

tahun lebih

dalam memberikan layanan jasa psikologi diberbagai bidang seperti pendidikan, keluarga serta industri dan organisasi secara individual maupun kelompok.

FOKUS KAMI:

Kami peduli akan anda.

Kami melayani klien dari seluruh Indonesia, baik secara perorangan, kelompok, perusahaan swasta, BUMN, pemerintahan, kesehatan, institusi pendidikan dan lembaga lainnya.

Perorangan

Layanan konseling dan terapi individual

Kelompok

Terapi kelompok dan konseling keluarga

Perusahaan

Layanan psikologi industri dan organisasi

Institusi

Kerjasama dengan lembaga pendidikan

INFORMASI

Hubungi Kami

Silahkan mengisi kolom di atas, tim kami akan segera menghubungi Anda.

Telepon Kami

0851 5960 1400

Regus - Forum Nine
Jl. Imam Bonjol No. 9 Forum Nine 9th Floor
Medan